Kumpulan Kata Kata Bersyukur Terlengkap yang Bisa Kamu Apresiasikan !

Banyak orang yang berpikir selalu melihat ke atas dan melupakan sekitarnya. Itu artinya banyak orang berusaha namun lupa bersyukur atas capaian yang ada. Kata-kata bersyukur seharusnya diucapkan oleh setiap orang karena bisa membuat dirinya merasa cukup. Bersyukur adalah salah satu cara untuk membuat diri menjadi tenang dan gembira atas apa yang telah dimiliki.

Bersyukur juga bisa memotivasi diri dan orang lain. Jika Anda tidak mempunyai materi yang bisa dibagikan kepada orang lain, maka Anda bisa gunakan energi positif dan tularkan kepada orang lain. Aura positif yang Anda tularkan bisa membuat orang lain menjadi lebih baik menjalani kehidupan. Bersyukur merupakan perbuatan baik, dan bisa memberikan Anda kehidupan yang lebih baik.

Berikut ini penjelasan lengkap seputar kata kata bersyukur. Mulai dari Kata kata bersyukur bijak, kata kata bersyukur kepada Tuhan, kata kata bersyukur punya kamu, kata kata bersyukur hari ini, kata kata bersyukur yang memotivasi, dll.

Kata Kata Bersyukur yang Memotivasi

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Buya Hamka

Sastrawan ini pernah menyatakan bahwa “Cinta itu adalah perasaan yang mesti ada pada tiap-tiap diri manusia. Ia laksana setitik embun yang turun dari langit, bersih dan suci. Jika ia jatuh pada tanah yang subur, di sana akan tumbuh kesucian hati, keikhlasan, setia, budi, pekerti yang tinggi dan lain-lain perangai terpuji.” Bersyukur adalah awal kunci kesuksesan.

Jika Anda dapat bersyukur maka, Anda akan membuka pintu kebajikan lainnya. Hal ini akan membawa Anda pada dunia yang lebih baik, terbebas dari kedengkian dan racun dunia. Bersyukur akan beriringan bersama keikhlasan yang bisa membuat hati Anda menjadi tenang. Percuma hidup dengan kemewahan namun tanpa cinta dan rasa syukur.

2. Lenang Manggala

Beliau pernah menyatakan bahwa “Kita tidak akan jatuh oleh hadangan gunung, tetapi kerikil justru yang paling kerap membuat kita jatuh terkuyung.” Hal ini menandakan bahwa bersyukur merupakan perjuangan. Anda tidak akan pernah tahu apa yang akan terjadi selanjutnya, namun dengan bersyukur Anda bisa lebih berhati-hati dalam menjalani kehidupan.

Kehidupan bisa hancur dengan berbagai macam hal dan buka oleh sesuatu yang besar saja. Bersyukur merupakan cara untuk menghindari permasalahan yang dapat menghancurkan kehidupan Anda, karena dengan bersyukur hidup Anda akan terbebas dari kedengkian serta rasa kebencian terhadap sesama manusia yang mampu menghancurkan kehidupan secara perlahan.

3. Hanum Salsabila Rais

Novelis terkenal ini pernah menyatakan bahwa “Kata orang, keterbatasan membuat orang kreatif. Keterbatasan membuat orang melakukan apapun yang dijalani dengan maksimal. Keterbatasan tak ubahnya situasi yang dibuat Tuhan untuk membuat kita lebih berjuang. Jika berhasil melewati keterbatan itu, maka buah perjuangan yang didapat akan lebih berkesan.”

Begitu kiranya cara bersyukur dengan memanfaatkan ketiadaan. Jangan pernah mengeluh dengan ketiadaan karena tidak ada yang tahu segala bisa menjadi potensi. Berhenti untuk melihat ke atas, dan bersyukurlah dengan apa yang terjadi sekarang. Manfaatkan kondisi Anda, dan buatlah menjadi bermanfaat, maka itulah cara bersyukur yang sebenarnya.

Kata Kata Bersyukur yang Bermakna

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Tere Liye

Beliau pernah menyatakan bahwa “Seekor kelelawar tidak berburu dengan mata dan mendengar menggunakan pantulan suara, maka seekor serangga hitam dalam gelap sekalipun dia bisa tahu penjabarannya secara akurat tanpa perlu melihat.” Hal ini membuktikan bahwa niat baik seseorang bisa dirasakan oleh siapapun.

Kejujuran dalam bersyukur juga bisa dirasakan oleh orang di sekitar Anda. Hal inilah yang akan membuat Anda menjadi lebih bermanfaat. Semua orang di sekitar Anda bisa merasa bahwa kejujuran bisa membawa ketenangan hati dan raga. Maka tak heran banyak orang jujur dengan rasa bersyukurnya menjadi seorang yang dapat dipercaya oleh siapapun.

2. Darma Muhammad

Beliau pernah menyatakan bahwa “Ramai orang menyala api untuk menerangi jalan, tapi tak kurang pula yang mati terpijak baranya.” Hal ini menunujukan bahwa Anda harus bersyukur dan tidak boleh serakah, karena dapat membawa Anda pada jurang kesengsaraan. Keserakahan akan menjadikan kehidupan Anda selalu berkurang dan tidak memiliki ketenangan hati.

Banyak orang yang pada akhirnya tersiksa karena keserakahannya. Orang tersebut melupakan satu hal dalam hidupnya yaitu bersyukur. Jika bersyukur, Anda akan mengingat perjuangan dan betapa pedihnya berada di kehidupan terdahulu, sehingga Anda melupakan keserakahan dan hati akan menjadi lebih tenang.

3. Lenang Manggala

Founder gerakan menulis buku Indonesia ini pernah berpesan bahwa “Orang-oarng besar tumbuh bersama keputusan-keputusan terbaik yang diambil, bukan oleh kemudahan hidup didapatnya.” Itu artinya orang besar bukan berarti tidak bersyukur, namun cara mensyukuronya dengan menggunakan tenaga untuk membuat keputusan besar yang menjadi pilihan terbaik.

4. Arief Subagja

Beliau menyatakan bahwa “Ketika sebuah perjuangan menghasilkan satu komitmen, ketika sebuah proses menghasilkan satu tujuan. Ingat kawan! Hasil tidak akan mengkhianati sebuah proses!” Kata-kata ini menggambarkan perjalanan manusia yang menikmati sebuah proses dan bersyukur dengan apapun terhadap capaiannya tersebut.

5. Pramoedya Ananta Toer

Beliau menyatakan bahwa “Kehidupan ini seimbang Tuan. Barangsiapa hanya memandang pada keceriaannya saja, dai orang gila. Barangsiapa memandang pada penderitaannya saja maka dia sakit.” Begitulah yang dikatakan oleh sastrawan legendaris Pram. Bahwa menjalani hidup itu bagaimana Anda memandangnya, jika Anda bersyukur maka kenikmatan akan terus bertambah.

Kata kata bersyukur bijak, kata kata bersyukur kepada Tuhan, kata kata bersyukur punya kamu, kata kata bersyukur hari ini, kata kata bersyukur yang memotivasi, dll.

Kata Kata Bersyukur Penuh Semangat

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Lenang Manggata

Motivator ini tidak henti-hentinya selalu mengingatkan dengan kata-kata indahnya. Beliau menyatakan bahwa “Percayalah ada tuhan di hatimu yang terdalam. Jangan pernah rela diperdaya oleh keadaan. Jangan pernah menjadi bodoh dan tumbang oleh omongan orang. Temui hatimu jalan hidupmu.” Disamping itu, jangan lupa untuk bersyukur kepada Tuhan yang ada di hati Anda.

2. Tere Liye

Beliau pernah menyatakan bahwa “Karena kau harus tahu air mata dari seseorang yang tulus hatinya, justru adalah betapa kuat dan kokoh hidupnya.” Cara untuk mensyukuri kehidupan juga bisa merenunginya kemudian menangis dengan apa yang terjadi. Bukan berarti menangis itu lemah, itu tandanya rasa syukur Anda bisa menyentuh sampai ke hati yang paling dalam.

3. Muhammad Kasim

Beliau pernah menyatakan bahwa “pakaian kita patutlah sepadan dengan pencaharian kita. Kalau kita telah bersepatu, hendaklah di rumah pun ududk diatas kursi atau diatas tikar permadani, tidur di atas kantong makan cukup gulai. Jangan sambal terasi berganti dengan belacan sabaja. Aku ini tak sepakat dengan kelakuan banyak orang zaman sekarang.”

Beliau juga menjelaskan bahwa “Orang zaman sekarang berdasi berjela-jela setengah meter, uang pun kuntal kantil di dada, tetapi kantung melayang ditutup angin, sampai di rumah mulut disempai dengan daun ubi campur sambal terasi.” Kata-kata bersyukur di atas memberi makna bahwa bergayalah sesuai dengan kantong Anda, dan itulah cara terbaik memperlihatkan rasa syukur.

4. Lenang Manggala

Lagi-lagi, Lenang Manggala memberikan petuah dengan menyatakan bahwa “Jangan menilai perempuan dari fisiknya, tapi hatinya. Jangan menilai laki-laki dari kekayaannya, tapi jiwa dan dedikasinya. Perabot kehidupan hanyalah fisik, jabatan, atau pun kekayaan, sungguh bersifat sementara. Hati dan jiwa adalah yang kekal dan menentukan segalanya.”

Jadi jika bersyukur, Anda tidak akan menilai orang lain cukup atau tidak, cantik atau tidak, kaya tau tidak, karena semuanya telah ada yang mengatur. Anda mengerti apa yang dicapai oleh orang lain, karena setiap orang mempunyai porsi yang mampu dicapai oleh masing-masing pribadinya.

5. Fiji Yoshikawa

Beliau pernah menyatakan bahwa “Orang yang benar-benar berani adalah yang mencintai hidup dan mendambakannya sebagai harta kekayaan, sesekali mungkin hilang namun dapat ditemukan kembali.” Itu artinya orang bersyukur adalah yang mampu menikmati hidup dengan mencintainya, maka orang bersyukur adalah orang yang berani.

Kata Kata Bersyukur tentang Perjalanan Hidup

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Ijal

Beliau pernah menyatakan bahwa “Hidup itu bukan perjuangan tapi perjalanan. Melangkah kemana pun kau mau tapi ingat cepat atau lambat semua akan bertemu di tempat yang sama.” Bersyukur dalam penantian juga merupakan salah satu perjalanan hidup, maka hargailah siapapun yang menanti anda pulang, karena jika mereka menghilang maka hidup akan menjadi hambar.

2. Hendri Teja

Beliau pernah menyatakan bahwa “Sambangilah pesta-pesta dansa, juga gedung-gedung pertunjukan. Nikmati warna-warna kehidupan. Bergembiralah tanpa harus melupakan warna dirimu yang sejati. Kelak kau akan menyadari bahwa semua yang dirasakan hari ini sekadar perasaan serampangan, juga perasaan yang salah arah.”

3. Lea Yunkicha

Beliau pernah menyatakan bahwa “Ada kalanya dalam hidup, sejenak melupakan kepedihan dan habiskan waktu untuk bertingkah konyol, tertawa, serta lupakan sejenak berlaku normal.” Lika-liku kehidupan memang akan membuat diri Anda berubah-rubah. Hal yang terindah adalah menikmati setiap perubahan itu dengan senyuman, lalu tertawa, dan bersyukur setiap saat.

4. Lea Tunikicha

Penulis dan penggemar K-pop ini juga berpesan bahwa “Mungkin, ketika seseorang merasa di titik terbawah, dia membutuhkan sosok yang dicintainya. Sekalipun dia tahu orang itu telah pergi dari hidupnya (atau sudah membencinya). Maka, dia hanya bisa berlari sekuat tenaga. Entah mengejar orang dicintai ataupun berlari karena hanya itu yang bisa dilakukannya.”

Maka lakukanlah apa yang bisa Anda lakukan, meskipun itu sakit dan menyesakkan. Jangan mengeluh, tapi berusahalah menjadi lebih baik meski perubahan itu hanyalah sedikit dan sulit untuk dirasakan banyak orang.

Kata kata bersyukur bijak, kata kata bersyukur kepada Tuhan, kata kata bersyukur punya kamu, kata kata bersyukur hari ini, kata kata bersyukur yang memotivasi, dll.

Kata Kata Bersyukur yang Bisa Direnungkan

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Vergi Crush

Beliau pernah menyatakan bahwa “Apa yang tampak sebagai suatu kemurahan hati, sering sebenarnya tiada lain daripada ambisi yang terselubung, yang mengabaikan kepentingan-kepentingan kecil untuk mengejar kepentingan-kepentingan yang lebih besar.” Maka jangan mengabaikan hal kecil apapun dalam hidup Anda, barangkali itu adalah hal penting untuk Anda.

2. Sapardi Djoko Damono

Beliau pernah menyatakan bahwa “Nasib memang diserahkan kepada manusia untuk digarap, tetapi takdir harus ditandatangani di atas materai dan tidak boleh digugat kalau nanti terjadi apa-apa, baik atau buruk. Kata yang ada di langit sana, kalau baik ya Alhamdulillah, kalau buruk ya disyukuri saja.” Maka hal sekecil apapun patut Anda renungkan dan bisa disyukuri oleh hati.

3. Dian Nafi

Beliau pernah menyatakan bahwa “Jangan engkau cegah nikmat karunia-MU padaku, sebab syukurku yang teramat lemah. Jangan Engkau hinakan aku sebab kesabaranku yang terlalu sedikit.” Mungkin banyak hal yang membuat kehidupan Anda menjadi lebih rumit, terlepas apa masalahnya. Namun bersyukur bisa mempermudah hidup Anda menjadi lebih baik lagi.

4. Lenang Manggala

Beliau pernah menyatakan bahwa “bersemangat dan bersyukur jika ada banyak pekerjaan yang harus Anda selesaikan. Seseorang dengan penyakit kanker otak, lumpuh karena kecelakaan lalu lintas, atau seseorang yang tengah pusing menyusun lamaran pekerjaannya, pasti sangat mengharapkan untuk ada di posisi Anda sekarang.”

Beliau juga melontarkan pertanyaan yang membuat siapapun akan berpikir dan merenung “Jika demikian, bukanlah memalukan apabila ada keluhan yang terposting di media sosial Anda?” Maka daripada itu, berhentilah mengeluh, dan kerjakanlah apa yang bisa Anda kerjakan. Mengeluh tidak akan membuat urusan pekerjaan Anda, atau masalah yang sedang dihadapi menjadi selesai.

5. Dian Nafi

Penulis novel ini juga menyatakan bahwa “Semua kisah yang kudengar dari mereka mengandung hikmah-hikmah yang besar dengan nilai kesabaran. Kesyukuran, tawakal, keikhlasan, dan banyak lagi.” Maka banyak yang bisa dipelajari dari pengalaman orang lain. Teruslah bersosialisasi, sehingga Anda akan menemukan bahwa dunia itu bukan hanya diri sendiri dan pekerjaan saja.

Kata kata Bersyukur yang Menyentuh

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Ridwan Mets

Beliau pernah menyatakan bahwa “Lebih baik mensyukuri apa yang kita miliki, daripada menyesali apa yang tidak kita miliki.” Cara terbaik untuk bersyukur adalah dengan instropeksi diri, dan jangan menyesali apa yang terjadi. Jangan melihat apa yang orang lain lakukan, jangan membuat diri menjadi orang lain, tapi nikmati saja kehidupan yang ada.

2. Larasitha

Beliau menyatakan bahwa “Sesakit apapun kisah yang kau jalani, bersyukurlah, karena setelah itu Allah akan menunjukkan jalan terbaik yang harus kita tempuh.” Maka Anda harus menjadi orang yang kuat ketika Anda bersyukur, karena bersyukur adalah seni untuk menikmati hidup menjadi lebih bahagia.

3. Nicko Widiaja

Beliau pernah menyatakan bahwa “Hidup adalah sebuah anugerah, kita tidak akan pernah mengetahui betapa berharganya apa yang sudah kita miliki, sampai kita kehilangannya. Begitu juga dengan kita tidak akan pernah mengetahui apa saja yang hilang dalam hidup, jika sesuatu itu tidak pernah datang.” Maka dari itu syukurilah apa yang ada sebelum semuanya menghilang.

Kata kata bersyukur bijak, kata kata bersyukur kepada Tuhan, kata kata bersyukur punya kamu, kata kata bersyukur hari ini, kata kata bersyukur yang memotivasi, dll.

Kata Kata Bersyukur dan Bersabar

Kata Kata Bersyukur
Kata Kata Bersyukur

1. Firman Nofeki

Beliau pernah menyatakan bahwa “Orang yang sabar akan senantiasa mencari solusi dari masalah kehidupan yang dihadapinya. Tidak manut dengan keadaan. Orang yang bersyukur akan semakin giat berusaha, tidak larut dalam kemiskinan. “Yadul ‘ulya khairu min yadi subla” adalah prisnpnya, karena ia sadar memberi lebih baik daripada menerima.”

2. Akai Enoch

Beliau pernah menyatakan bahwa “Kesabaran itu pasti mengalahkan hari yang terberat, sekalipun hanya yang kurang bersyukur adalah sebuah kekalahan. Hanya yang kurang mengerti adalah orang putus asa.” Maka Anda harus menjadi pemenang di diri sendiri dengan bersyukur dan menjalani hari dengan penuh kebahagiaan. Hindari rasa putus asa, dengki, dan hasud.

3. Muhammad Saleeh Rahamad

Beliau pernah menyatakan bahwa “Kalau perlu kita jadi kurang ajar karena terlalu lama mati dalam bersabar.” Kunci dari ketenangan hati adalah bersabar dan bersyukur. Keduanya memiliki porsi dan kedudukan masing-masing dalam hati, namun yang paling penting Anda harus sadar diri bahwa akan ada saatnya hati harus pasrah dan bersabar sambal mensyukuri nikmat yang ada.

Nikmat yang melekat pada diri Anda belum tentu dimiliki orang lain, maka jangan pernah merasa tidak puas jika melihat capaian orang lain. Setiap orang punya porsinya tersendiri untuk memiliki capaian tersebut, tidak usah menyalahkan diri sendiri, tapi bersabarlah seperti perkataan di atas untuk menghindari hati yang mati. Kata-kata bersyukur di atas harus bisa Anda maknai.

Kata kata bersyukur bijak, kata kata bersyukur kepada Tuhan, kata kata bersyukur punya kamu, kata kata bersyukur hari ini, kata kata bersyukur yang memotivasi, dll.